Aliran Dan Paham Sesat Di Indonesia

Aliran Dan Paham Sesat Di Indonesia Rating: 5,5/10 7471reviews
Gereja Sesat Di Indonesia

Hak atas foto AFP Image caption Anggota Barisan Ansor serbaguna (Banser) NU dalam acara rapat akbar NU, 17 Juli 2011 di Jakarta. Belakangan, organisasi ini terlibat aksi penolakan terhadap organisasi Hizbut Tahrir Indonesia, HTI. Pada hari-hari itu memang merebak peristiwa 'panas' yaitu pencabutan atribut bendera atau spanduk milik Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) di sejumlah daerah oleh para aktivis Barisan Ansor Serbaguna (Banser) - organisasi kepemudaan NU. Walaupun menolak aksi pencopotan itu, Hakim tak bisa menutupi sikapnya yang menolak keberadaan HTI. 'Jelas-jelas mereka akan mendirikan negara Islam, dan mereka melakukannya secara terang-terangan,' katanya. Perang di media sosial Tetapi pertempuran yang dimaksud Hakim bukanlah semata soal atribut HTI itu tadi.

Kendati tidak menyebut nama organisasinya, dia menganggap kelompok-kelompok yang berlatar Salafi dan Wahabi terus melebarkan pengaruhnya ke berbagai lini, termasuk ke dunia penyiaran dan media sosial. Istilah Salafi dan Wahabi adalah sebutan yang dialamatkan kepada kelompok atau perorangan yang menganjurkan 'pemurnian' Islam kepada Al-Quran dan hadis - dan menolak tambahan-tambahan lain setelahnya. Hak atas foto BBC Indonesia Image caption Pembaca acara stasiun televisi TV9. Vista Flag Football League. Stasiun televisi milik NU ini, menurut pengelolanya, dilahirkan untuk 'menyelamatkan' wajah Islam moderat di Indonesia. Adapun aliran Wahabi dikaitkan dengan sosok Muhammad bin Abdul Wahab (1703-1792), seorang ulama dari Arab Saudi yang mendirikan sebuah sekte yang menyatakan bahwa mereka kembali kepada semangat sejati Nabi Muhammad. Saat ini, orang-orang atau kelompok yang dilabeli Wahabi menganggap sebutan itu tidak tepat.

Mereka sebaliknya menganggap pelabelan itu 'merendahkan' ajaran pemurnian ala Abdul Wahab. Lebih lanjut Hakim kemudian mencontohkan perang wacana di media sosial yang dilancarkan kelompok tersebut terhadap konsep Islam Nusantara yang dikampanyekan terus-menerus oleh ormas Islam terbesar di Indonesia itu. • • Islam Nusantara, menurut penggagasnya, merujuk pada fakta sejarah penyebaran Islam di wilayah Nusantara yang disebut 'dengan cara pendekatan budaya, tidak dengan doktrin yang kaku dan keras.' Ide ini bergulir terus dan mendapatkan tempat di dalam wacana keislaman Indonesia.

Namun demikian, secara hampir bersamaan, lahir pula kritikan dan penolakan terhadap istilah Islam Nusantara - yang diwarnai perdebatan keras terutama melalui media sosial atau dalam diskusi terbuka. Image caption Pembukaan Munas ulama NU di masjid Iqtiqlal, Minggu (14/06), kembali menyuarakan dukungan terhadap model Islam Nusantara. Spring Aop Example Program here. Tetapi yang menentangnya terus mempertanyakan istilah tersebut. Dihadapkan situasi sepertinya inilah, Hakim menyebut kehadiran TV9 menjadi penting untuk 'menyelamatkan' wajah Islam moderat.

'TV 9 menjadi lebih dari sekedar media, dia adalah bagian instrumen NU dalam cyber war yang lebih rumit,' akunya. Sayangnya, menurut Hakim, pemerintah Indonesia terkesan membiarkan aktivitas politik yang dilakukan organisasi tersebut. Hak atas foto BBC Indonesia Image caption Hakim Jayli, Presiden direktur TV9 milik NU. 'TV 9 menjadi lebih dari sekedar media, dia adalah bagian instrumen NU dalam cyber war yang lebih rumit,' akunya. Dia mencontohkan sikap ambigu pemerintah yang di satu sisi meneriakkan 'NKRI harga mati', tapi di sisi lain seperti merestui keberadaan organisasi seperti HTI.

Buku Aliran Dan Paham Sesat Di Indonesia menjelaskan perkembangan aliran sesat dan penyimpangannya, Dapatkan discount 20% All Book's,Hub SMS/WA: 6. Buku Aliran Dan Paham Sesat Di Indonesia menjelaskan perkembangan aliran sesat dan penyimpangannya, Dapatkan discount 20% All Book's,Hub SMS/WA: 6. Dan hidup subur di wilayah Indonesia. Premium For Hotfile ... 13 aliran itu. Unsur aliran sesat dan faham. Ajaran dinyatakan aliran sesat. “Suatu paham atau aliran. Dan hidup subur di wilayah Indonesia. 13 aliran itu. Unsur aliran sesat dan faham. Ajaran dinyatakan aliran sesat. “Suatu paham atau aliran.

'Bahkan kadang-kadang negara merestui, sementara kita menghadapinya di bawah,' tambahnya dengan nada masygul. Tetapi pihaknya tidak berarti kemudian berpangku tangan. Melawan, begitulah. 'Karena ancaman ini sudah nyata. Kita dalam suasana perang.' Suara Hakim terdengar meninggi.

Dan suara Hakim itu seperti terus menggema ketika saya teringat kembali sejumlah konflik terbuka warga NU dengan pengusung aliran Wahabi di beberapa tempat di Indonesia dalam setahun belakangan. Menolak 'aliran Wahabi' di Pamekasan 'Untuk tidak mendatangkan tokoh-tokoh Salafi Wahabi yang punya catatan hitam!' Teriakan pemimpin unjuk rasa ini memecah keheningan kota Pamekasan, di Pulau Madura, Jawa Timur, 20 Maret 2015 lalu, sekaligus mengagetkan para pimpinan agama di kota itu. Hak atas foto Lintas Madura news Image caption Unjuk rasa 'anti ulama yang dicap Wahabi' memecah keheningan kota Pamekasan, di pulau Madura, Jawa Timur, 20 Maret 2015 lalu, sekaligus mengagetkan para pimpinan agama di kota itu.